4. Ada satu kamar yang dipakai untuk menaruh pakaian, terlihat penyangganya menggunakan batu.
foto: TikTok/@margacistha
5. Pada bagian belakang rumah sudah tidak memiliki atap, jika hujan maka air akan langsung masuk.
foto: TikTok/@margacistha
6. Kamar mandi pun hanya satu dan tanpa atap, hanya berisi 3 ember serta selang untuk air.
foto: TikTok/@margacistha
7. Atap rumahnya hanya menutup sebagian hunian, karena sisanya sudah rubuh dan sisanya memakai asbes.
foto: TikTok/@margacistha
8. Bagian jendela tak ditutup dengan kaca melainkan menggunakan sebuah potongan banner.
foto: TikTok/@margacistha
9. Ketika masuk ke dalam rumah, langsung dapur bergabung dengan tempat duduk untuk tamu.
foto: TikTok/@margacistha
10. Ada satu ruangan yang tak dipakai karena tak memiliki atap dan pintu, sehingga tak bisa digunakan sebagai kamar.
foto: TikTok/@margacistha
Recommended By Editor
- Single mom bisa beli rumah pakai lift, 10 potret dapur Celine Evangelista mewah minim perabotan
- Punya 2 rumah megah di Makassar dan Jakarta, 5 potret hunian lawas Mira Hayati sederhana plafon kayu
- Rumah dari luar buluk dalamnya mewah bak hunian kompleks elit ini tuai perdebatan, intip 7 potretnya
- Terinspirasi dari apartemen Ross serial FRIENDS, 9 potret kamar Sharena Delon cozy langsung view kolam
- Bisa tampung tamu hingga seribu orang, 9 potret dapur di pendopo megah Soimah banyak dispenser air