Brilio.net - Jepang tidak hanya dikenal sebagai negara maju dan sukses di bidang teknologi, tetapi juga tempat paling bersih di dunia. Negara berkembang yang ada di Asia menjadikan Jepang sebagai 'kiblat' mereka.
Di Jepang kamu bisa menemukan berbagai tempat menarik dan kultur yang luar biasa. Tak heran jika banyak wisatawan yang bermimpi untuk datang ke Negeri Matahari Terbit ini. Di samping itu Jepang juga dikenal sebagai negara yang bersih. Hampir jarang sekali ditemukan sampah yang berserakan di sudut kota Jepang.
Namun tahukah kamu bahwa ternyata ada satu kota di Jepang yang ternyata jauh dari citra Jepang selama ini? Kota ini bernama Kamagasaki. Kota yang tampak tak terurus dan kumuh. Saking kumuhnya, kota ini sampai dihilangkan dari peta resmi Jepang.
Buat kamu yang penasaran dengan penampakan kota tersebut, berikut brilio.net himpun potretnya dari YouTube Virtual Voyager, pada Minggu (15/5).
Recommended By Editor
- Selain sepak bola, ini 9 klub olahraga lain milik Tokyo Verdy
- Yugo Kobayashi/Takuro Hoki ancaman serius bagi Minions, ini 7 faktanya
- 5 Hal menarik di restoran Sushi Kaiyo, menu Jepang citarasa lokal
- 9 Drama Jepang dengan rating tertinggi di IMDb, misteri hingga komedi
- 11 Cara membuat takoyaki berbagai isi, enak dan praktis