Brilio.net - Film Beauty and the Beast versi live action yang tayang di Indonesia pada Maret lalu menjawab rasa penasaran para penggemar film Disney. Peran Emma Watson dan Dan Stevens benar-benar bisa menghidupkan karakter Belle dan Beast.
Kesuksesan film live action itu tentu nggak bisa dilepaskan dari efek Computer Generated Imagery (CGI) yang membuat film menjadi lebih nyata dinikmati dan menarik.
Di antara kamu pasti ada yang penasaran seperti apa sih proses syuting yang dijalani Dan Stevens yang berperan sebagai Beast dengan penampilan yang benar-benar keren.
Buat menjawab rasa penasaran kamu, yuk lihat enam proses di balik layar dari Belle dan Beast berikut.
1. Ternyata begini nih penampilan Dan Stevens selama syuting. Dengan bantuan efek CGI, ia berubah menjadi Beast yang mengerikan.
foto: thrillist.com
2. Kakinya dipasang alat bantuan sehingga ia tampak lebih tinggi dari aslinya.
how did emma watson manage to keep a serious face the entire time pic.twitter.com/jL4jbJ1rMu
— FREDDY (@FreddyAmazin) May 24, 2017
3. Lihat perbedaan berikut.
they need to release a 30 minute documentary about dan stevens in beauty and the beast and his fat suit pic.twitter.com/jDfOlKqgfN
— m // finals (@allensalbert) May 24, 2017
4. Begini perbedaan sebelum dan sesudah dipoles dengan efek CGI.
foto: businessinsider.com
5. Dan Stevens juga harus melakukan pengambilan ekspresi seperti berikut ini.
“The Beast is this incredible kind of creation that Dan Stevens developed.” pic.twitter.com/qhnhchG8Mr
— cumberbatch lives (@cumberbatchlive) May 24, 2017
6. Hingga akhirnya Dan Stevens bisa tampil menjadi Beast secara sempurna.
foto: thrillist.com
Recommended By Editor
- Transformasi Wonder Woman dari masa ke masa, siapa idolamu?
- Makin mendunia, ini 3 film Internasional yang dibintangi Joe Taslim
- 5 Alasan Hollywood tertarik bikin film dari kartun populer Saint Seiya
- 10 Foto Priyanka Chopra dan para aktor Hollywood di premiere Baywatch
- Begini gaya Paul McCartney di film Pirates of the Caribbean terbaru