Brilio.net - Jagat dunia maya memang selalu penuh berbagai fenomena yang sensasional. Salah satunya, beredarnya sebuah foto berupa batang pohon mengeluarkan lendir seperti ingus. Tak ayal, postingan tersebut langsung dibagikan dan dikomentari ribuan pengguna media sosial. Salah satunya pemilik akun Azizul Razak yang menyebut jika ingus tersebut adalah binatang yang biasa ditemukan di batang pohon yang busuk.
"Ini sejenis ulat yg tinggal dalam pokok (pohon) tapi bukan semua jenis pokok. Hanya pokok-pokok tertentu saja," tulisnya.
Nah, sebenarnya binatang tersebut merupakan jenis moluska. Binatang ini dapat kamu temukan di kawasan Timika, Papua. Suku-suku di sana menamai binatang ini cacing tambelo. Binatang tersebut sudah terkenal menjadi camilan warga di sana. Mereka suka menyantapnya ketika sedang berburu di dalam hutan dan menghidangkannya kepada turis yang datang.
BACA JUGA: 8 Kue ulang tahun kok begini banget, bikin mual....
Kamu penasaran bagaimana bentuknya? Yuk lihat foto-fotonya seperti dilansir brilio.net, Kamis (17/3):
1. Pantesan dibilang mirip ingus, bentuknya begini..
2. Menurutmu gimana Guys?
AYO KLIK NEXT UNTUK MELIHAT PENAMPAKAN LEBIH DETAIL!
3. Dibelah batangnya, kemudian lihat apa penampakannya
4. Konon, rasanya seperti jely dan punya protein tinggi lho.
Recommended By Editor
- 7 Makanan mirip organ vital manusia, kepengen nyoba nggak?
- Princess Disney saat disulap jadi hot dog, lucu bikin sayang dimakan
- 19 Camilan lezat ini tak bikin berat badanmu naik, dijamin sehat!
- 20 Makanan menyeramkan dan menjijikan, kamu berani coba?
- 13 Kreasi makanan bentuk bekicot imut ini bikin lapar terus