Brilio.net - Sikap atau tindakan seseorang dikendalikan oleh saraf pusat atau otak. Meskipun sama-sama dikoordinasikan oleh otak, setiap orang memiliki keunikan tersendiri. Misalnya aja orang yang lebih nyaman bersedekap dengan tangan kiri di depan, sementara yang lain justru nyaman saat tangan kanan di depan. Inilah yang kemudian dikaitkan dengan dominasi otak kiri atau kanan pada seseorang.
Nah, kali ini brilio.net, Selasa (19/9), mau ngajakin kamu untuk mengetahui sebenernya kamu tuh tipe orang yang lebih dominan otak kiri atau kanan. Yuk, cus cek tujuh pertanyaan di bawah ini!
Recommended By Editor
- Siapa yang paling bodoh di gambar ini? Pilihanmu ungkap kepribadianmu
- Sering direnungkan, yuk uji sebenarnya apa yang kurang dalam hidupmu?
- Hewan apa yang pertama kamu lihat di 4 gambar ini?
- Kamu tipe orang yang gimana pas ngadepin realita tak terduga?
- Tebak 7 tes serapan Bahasa Inggris ke Indonesia, banyak yang gagal