Brilio.net - Mi instan, mendengar kata itu ibarat mendengar sebuah nama yang begitu berperan dalam hidup kita. Ya, mi instan adalah penyelamat di saat lapar melanda dan penjual nasi jauh dari jangkauan. Mi instan adalah pahlawan bagi kaum kelas menengah ke bawah dan kaum perantau yang pernah merasakan hidup indekos.

Ngomong-ngomong soal mi instan, kira-kira kalau mi instan buatanmu dikasih toping seperti di resto-resto itu gimana rasanya ya? Pastinya sih jadi lebih menggugah selera.

Berikut 15 contoh toping yang bisa kamu tambahkan di mi instan buatanmu, yang brilio.net kumpulkan dari berbagai sumber, Jumat (4/3).

1. Sederhana aja, cuma pakai brokoli


foto: Kaspala.com

2. Dengan tahu, telur dan udang


foto: Kompasiana

3. Irisan daun bawang dan sedikit daging


foto: Masteresep.com

4. Tomat, selada dan acar


foto: Navi-pon.com

5. Dengan daun mint juga udah bisa bikin seleramu tergugah


foto: Ngonoo.com

6. Kerupuk, irisan udang dan jeruk nipis


foto: Notey.com

7. Telur mata sapi, tomat, acar dan selada


foto: Openrice.com

8. Dengan irisan kecambah dan seledri pun Ok


foto: The Ramen Rater

9. Kerupuk dan telur mata sapi


foto: The Ramen Rater

10. Telut setengah matang dan irisan tomat


foto: tumblr.com

KAMU JUGA BISA MENCOBA TOPING CANTIK INI. KLIK NEXT

2 dari 2 halaman



11. Irisan ayam, cabai dan daun bawang..hmmm


foto: Daftarmenarik.com

12. Telur, irisan ayam dan acar juga well kok


foto: Dream.co.id

13. Udang, jeruk nipis dan cabai, yummi


foto: The Ramen Rater

14. Telur, Tomat dan jeruk juga oke


foto: Ngonoo.com

15. Irisan ayam, tomat, wortel dan daun bawang


foto: vemale.com