Brilio.net - Wanita mana yang nggak pengen tampil cantik? Tentu nggak ada dong. Nggak heran biar bisa cantik dan tampil maksimal, banyak cara yang rela dilakukan mulai dari rutin perawatan sampai mempelajari trik makeup.

Nah, wanita yang udah jago banget trik makeupnya bakal keliatan beda dan tentunya jadi lebih cantik. Seperti para wanita yang terlihat pada foto-foto yang brilio.net rangkum dari media sosial, Jumat (5/3) berikut ini. Siap-siap kaget ya!

1. Tata rias wajah atau bahasa Inggrisnya disebut makeup adalah kegiatan mengubah penampilan dari bentuk asli dengan bantuan bahan dan alat kosmetika.



2. Makeup sebagai produk kosmetika yang bila diaplikasikan dengan tepat kayak gini nih jadinya!



3. Istilah makeup memang lebih sering ditujukan kepada pengubahan bentuk wajah, sih.



4. Nggak cuma bikin 100% berubah sama wajah asli sebelum makeup, tapi jelas bikin makin cantik.



5. Tata rias butuh banyak pengetahuan, salah satunya tentang karakterisasi warna dan garis untuk memberikan karakterisasi personal.



6. Dari segala jenis tata rias, tata rias wajah korektif merupakan jenis yang paling sering dilakukan oleh masyarakat.



7. Tata rias wajah korektif bertujuan untuk mengubah penampilan fisik yang dinilai kurang sempurna.



8. Tata rias jenis ini erat kaitannya dengan hasil makeup yang natural dan sederhana.



9. Tapi lebih elegan, karena bisa mengoreksi kekurangan dan kelebihan di wajah biar keliatan lebih segar.



10. Benar-benar berubah sempurna kan hasil makeup ini?



COWOK-COWOK BIKIN SUSAH BERPALING MEMANDANGNYA. KLIK NEXT

2 dari 3 halaman



11. Jerawat di wajah juga bisa disamarkan sampai benar-benar nggak terlihat.



12. Alis mata yang nggak rapi bisa berubah jadi cetar seperti ini.



13. Berubah ala-ala barbie juga bisa banget.



14. Penggunaan eyeshadow dan trik merias bagian mata bisa menambah karakterisasi personal.



15. Penggunaan eyeshadow juga harus pinter dan disesuaikan dengan karakter yang ingin ditonjolkan.



16. Kamu harus menggunakan warna kontras untuk membuat mata terlihat lebih menonjol.



17. Pemilihan eyeshadow bisa juga disesuaikan dengan warna baju yang lagi kamu pakai.



18. Nah, buat yang punya mata sipit harus tahu tips dan triknya biar mata kelihatan besar.



19. Nggak perlu operasi, cukup bantuan makeup terutama eyeliner, maskara, eyebrow dan eyeshadow. Mata sipit? Nggak lagi deh!



20. Membuat kontur wajah juga harus tepat untuk menegaskan bagian-bagian wajah.



BENAR-BENAR BIKIN PANGLING. KLIK NEXT

3 dari 3 halaman



21. Menciptakan penampilan tulang pipi yang lebih tinggi dan hidung serta dagu yang lebih tirus bisa pakai teknik ini.



22. Kalau kamu udah jago mengaplikasikan riasan kontur, jangan lupa buat membaurkannya dengan pas ya.



23. Supaya penampilan tetap terlihat mulus dan alami.



24. Nah, yang nggak kalah penting adalah langkah-langkah yang harus dilakukan saat mengaplikasikan makeup.



25. Kosmetik mana dulu yang perlu kamu pakai sehingga tampilan wajah bisa cantik maksimal seperti ini.



26. Terakhir, agar bibir terlihat lebih merona dan terkesan sensual beberapa wanita menyiasatinya dengan pulasan lipstik pada bibir.



27. Atau lipstik matte dengan tekstur yang kering bikin kontur semakin terlihat tegas.



28. Lipstik matte lebih pigmented, warnanya lebih intens, dan membuat bibir terlihat lebih seksi. Ini contohnya!



29. Nggak heran kalau penggemar lipstik matte terus bertambah.



30. Tinggal kamu pilih sesuai selera dan karakter kamu deh, lipstik mana yang cocok buat kamu.