Brilio.net - Dunia balita adalah masa dimana anak-anak berusia 2-5 tahun bermain sambil belajar. Bertambahnya usia anak maka bertambah pula rasa keingintahuannya. Maka dari itu anak-anak belajar mengenal dunia sekitarnya melalui bermain.

Buat kamu yang mempunyai adik kandung atau keponakan yang masih balita, perlu dong memberikan permainan yang bukan hanya membuat mereka jadi terhibur tapi juga mendidik. Sebaiknya kamu jauhkan dari gadget, biarkan anak-anak asyik bermain dan mengenal lingkungan serta bersosialisasi dengan orang di sekitarnya. Setuju dong?

Nah, berikut ada 19 macam jenis permainan kreatif yang bisa kamu lakukan bersama anak-anak di rumah maupun di luar rumah yang brilio.net rangkum dari akun Facebook Unik Palu, Senin (21/12):

1. Membuat gelembung raksasa




2. Membuat papan permainan di luar ruangan




3. Membuat ayunan gantung untuk tidur anak




4. Membuat pinata dari balon air




5. Bermain air dengan sprinkler dari botol bekas




6. Membantu anak-anak untuk menempatkan sepatu dengan rapi



7. Membuat jalur balap dengan selotip




8. Membuat wastafel dari botol bekas agar lebih mudah diakses anak-anak




9. Menjaga dot tetap bersih di tas saat bepergian




10. Membuat anak agar tak takut monster

KLIK NEXT UNTUK MELIHAT PERMAINAN YANG LEBIH KREATIF!

2 dari 2 halaman

11. Menggunakan lem pada sepatu untuk mencegah terpeleset




12. Membuat hairspray dari pelembut kain dan air untuk merapikan rambut boneka




13. Membantu anak memegang suatu benda dengan erat dan biar tak mudah jatuh




14. Mengubah tugas rumah menjadi permainan yang menyenangkan




15. Mengubah tutup cangkir kopi sebagai penangkap lelehan es krim




16. Membuat tempat bermain yang aman




17. Membuat design papan seluncur portable yang dapat dilipat dan disimpan




18. Permainan jaring laba-laba di luar rumah




19. Bermain tarik tambang untuk melatih keseimbangan badan