Beberapa waktu lalu, beredar foto beberapa orang yang nampak baru saja melaksanakan sebuah seminar menjadi bahan candaan banyak penguna internet, ternyata seminar tersebut dilaksanakan pada 2 Mei 2009 di Universitas Negeri Padang, Sumatera Barat.
Meski lawas, seminar yang dihelat dalam rangka memperingati Hari Pendidikan Nasional itu, tetap saja mengundang tawa bagi orang-orang yang baru saja melihatnya. Pasalnya, dalam seminar tersebut penyelenggara menuliskan judul yang lucu 'Seminar Nasional dan Workshop Guru Go Blog' yang dipelesetkan menjadi Seminar Nasional dan Workshop Guru GOBLOK.
Meski ramai menjadi bahan candaan banyak netizen, sebenarnya ada alasan ilmiah kenapa tulisan spanduk ini jadi guyonan. Kepada brilio.net, Jumat (05/6) Fara, alumnus Sastra Inggris Universitas Negeri Malang, menuturkan bahwasannya tulisan "Go Blog" ini menyalahi dua aturan dalam tatanan bahasa Inggris.
"Yang pertama karena phonologically twisted, atau tidak menghindari pengucapan yang dipelesetkan, meski niatnya baik, kata Go Blog di Indonesia, rawan diplesetkan menjadi GOBLOK. Kedua karena harusnya kata Go diikuti gerund menjadi Go Blogging," ucapnya.
BACA JUGA:
Awas! 10 Bahan makanan ini nggak boleh kamu simpan di dalam lemari es
VIDEO: Hal-hal yang terjadi pada jasadmu di dalam tanah usai meninggal
Begini penjelasan kenapa maghrib & tengah malam identik dengan mistis
VIDEO: Kisah sepasang sepatu bekas yang akan membuatmu menangis
Sarapan buah bukan cuma buat gaya-gayaan, tapi bikin kamu lebih sehat!
Kamu sering gemetaran? Hati-hati mungkin itu gejala Multiple Sclerosis
Duh, terobsesi dengan makanan sehat bisa bikin gejala gangguan makan!
Cermati ubanmu, bisa jadi itu adalah gejala kanker, hati-hati!
Ini kandungan menu sarapan yang baik, sudahkah sarapanmu memenuhi?
HOT NEWS:
Anak SMA ini temukan cara deteksi boraks cukup pakai tusuk gigi
Hafiz, pria berwajah cantik ini menangis karena KTP-nya tersebar
Kemegahan gedung Garuda ini tinggal kenangan, kini rata dengan tanah
Seram, hewan raksasa berbentuk pipa ditemukan di dasar laut
TRENDING NEWS:
VIDEO: Kisah kue ibu untuk anakku yang akan membuatmu menangis
Menyeramkan, pulau misterius ini membunuh siapa saja yang datang
Es batu yang kamu minum dari air mentah atau air matang?
Begini penjelasan kenapa maghrib & tengah malam identik dengan mistis
Kontroversi surat terbuka Anggun C Sasmi ke Presiden Jokowi
BACA JUGA:
Anak tukang tambal ban ini hanya butuh 16 bulan hafal al quran 30 juz
Ini penjelasan kenapa sosok ayah tak tampak di biskuit Khong Guan
Seorang ibu pasang iklan mencari 'ayah sementara' untuk anaknya
Olahraga 15 menit bisa bikin kamu hidup 3 tahun lebih lama
Keluarga kamu ada yang darah tinggi? Coba suruh makan buah bit