Brilio.net - Kalau kamu ditanya, bisa nggak juggling bola kayak free styler? pasti banyak yang jawab nggak bisa. Kalau ditanya bisa nggak main saksofon, kira-kira jawabannya pun nggak akan jauh beda. Juggling bola dan main saksofon memang hal yang sulit dilakukan meski bisa dipelajari.
Tapi anak usia 11 tahun bernama Jonathan ini bisa sekaligus melakukan kedua kegiatan yang dirasa sulit itu dalam waktu bersamaan. Nggak percaya? Tonton video yang brilio.net ambil dari akun Youtube Football Jugglerz ini, Jumat (2/10).
Recommended By Editor
- Gadis ini pilih jadi wasit futsal ketimbang cheerleaders
- Curhatan Indy gadis wasit futsal: Sering digoda suporter dan pemain
- Wasit sepakbola sekarang bawa kartu hijau lho! Artinya apa ya?
- Tulisan orang ini di Twitter Radja Nainggolan memancing emosi
- Ngefans berat MU, pria ini ubah namanya jadi 'Man United Dick Law'
- VIDEO: Neuer kembali dipermalukan, gol tercepat Bundesliga menimpanya
- Duka sepakbola, pelatih Suharno meninggal usai pimpin latihan Arema
- Keren! Semua pemilik no 7 di MU menjadi ikon dunia, bagaimana Depay?
- Miris! Konvoi suporter bola di Malang anarkis rusak mobil di jalan
- Anak-anak ini tirukan momen besar di sepak bola
- Jersey baru MU untuk cewek dianggap vulgar, menurut kamu gimana?
- Ini 27 aturan bermain sepak bola jadul, cowok 90an pasti paham hal ini