Brilio.net - Beberapa warung menggunakan nama yang unik sebagai brand-nya. Entah iseng aja atau memang teknik marketing, nyatanya memberi warung nama yang unik memang menarik perhatian. Salah satu cara menamakan warung dengan cara yang unik adalah dengan menggunakan singkatan.

Format nama menggunakan singkatan memang cukup bagus buat jadi trik marketing. Apalagi, kalau kepanjangannya memuat kata-kata yang lucu. Alhasil, ketika mengetahui kepanjangannya, pembaca pun jadi tersentak. Serupa mendapatkan punchline di acara komedi.

Emang gimana sih contohnya? Kamu bisa melihatnya di bawah, pada gambar yang dihimpun brilio.net dari berbagai sumber, Rabu (4/10). Semuanya adalah tulisan lucu di warung yang memiliki kepanjangan kocak.

 

 

 

1. Orang Sumut pasti ngakak lihat ini.

Tulisan warung ternyata ada kepanjangan Berbagai sumber

foto: Instagram/@wkwkland_real

2. Ternyata bakso ada kepanjangannya.

Tulisan warung ternyata ada kepanjangan Berbagai sumber

foto: Instagram/@meme.wkwk

3. Singkatannya agak kasar, tapi pas tahu kepanjangannya jadi pengin ngomong, "Iya juga ya."

Tulisan warung ternyata ada kepanjangan Berbagai sumber

foto: 1cak.com

4. Oh, narkoba tuh nasi goreng kota batu.

Tulisan warung ternyata ada kepanjangan Berbagai sumber

foto: 1cak.com

5. Bukan kentucky tapi koncone.

Tulisan warung ternyata ada kepanjangan Berbagai sumber

foto: 1cak.com

6. Lontong sate guys, jangan mikir aneh dulu.

Tulisan warung ternyata ada kepanjangan Berbagai sumber

 

foto: 1cak.com

7. Bagus juga singkatannya.

Tulisan warung ternyata ada kepanjangan Berbagai sumber

foto: 1cak.com

8. WTF, singkatan macam apa ini?

Tulisan warung ternyata ada kepanjangan Berbagai sumber

foto: 1cak.com

9. Pemain NBA menangis melihat ini.

Tulisan warung ternyata ada kepanjangan Berbagai sumber

foto: Twitter/@nocontextwarung

10. Buat kamu yang pengin ambil duit malah bengong pas udah masuk.

Tulisan warung ternyata ada kepanjangan Berbagai sumber

foto: Instagram/@warungobrol

11. Kirain tempat jualan elektronik, singkatannya menipu ya.

Tulisan warung ternyata ada kepanjangan Berbagai sumber

foto: Instagram/@warungobrol