Brilio.net - Menjadi seorang desainer profesional sejatinya tidaklah mudah. Di samping bermodal bakat, ada banyak kriteria atau kompetensi yang harus dimiliki. Lebih dari itu, waktu yang diperlukan untuk belajar pun tidaklah sebentar.

Namun sayangnya, masih banyak orang di luar sana yang meremehkan pekerjaan yang satu ini. Tak sedikit di antaranya yang juga menganggap bahwa mendesain adalah pekerjaan yang mudah dan cepat untuk dilakukan.

Oleh karenanya, tak heran jika kemudian ada orang-orang yang dengan tega menawar harga desain secara sadis. Lebih-lebih jika sang desainer adalah teman sendiri.

Nah, buat kamu para desainer yang sering mengalami hal serupa, tenang kamu nggak sendirian kok! Sederet desainer ini juga mengalami hal yang sama. Kalau nggak percaya, kamu bisa langsung deretan chat ini minta harga temen dirangkumbrilio.netdari berbagai sumber, Rabu (8/4). Endingnya bikin kesal.


1. Ada uang, ada barang dong!

Chat desain 'minta harga teman' 1cak.com

foto: Twitter/@meiditoo


2. Lah, malah ngatain pelit.

Chat desain 'minta harga teman' 1cak.com

foto: Twitter/@magerbngt


3. Bantu sih bantu, tapi nggak gratis juga.

Chat desain 'minta harga teman' 1cak.com

foto: Twitter/@littleredguppy


4. Hari gini goceng cuma bisa buat beli gorengan.

Chat desain 'minta harga teman' 1cak.com

foto: Twitter/@tazrauf


5. Ya, kalau gitu mending juga berdoa sendiri.

Chat desain 'minta harga teman' 1cak.com

foto: Twitter/@tereshargn


6. Emangnya cium bisa buat beli beras sama minyak goreng?

Chat desain 'minta harga teman' 1cak.com

foto: Twitter/@TheNugrawesome


7. Dikit-dikit harga kawan. Haduh!

Chat desain 'minta harga teman' 1cak.com

foto: Twitter/@FebryPamungkas


8. Tuh, dengar! Harusnya kalian menghargai karya teman.

Chat desain 'minta harga teman' 1cak.com

foto: Twitter/@roserhytm


9. Ya, masa milkshake doang sih?

Chat desain 'minta harga teman' 1cak.com

foto: Twitter/@moriyabai


10. Duh, malah ngedoain kena azab.

Chat desain 'minta harga teman' 1cak.com

foto: Twitter/@moriyabai