Brilio.net - Persaingan di dunia dagang setiap hari makin sengit. Banyak penjual melakukan perang harga agar dagangannya makin laris. Mereka rela membanderol barang jualannya dengan harga lebih murah agar customer loyal berbelanja di tokonya.
Di sisi lain, tak sedikit pula penjual yang menerapkan strategi pemasaran yang unik. Mereka yang memilih cara ini biasanya mengandalkan kreativitas serta sedikit imajinasi yang lucu dan bahkan nyeleneh.
Nah, umumnya nih, kekocakan serta kenyelenehan tersebut dapat dijumpai pada beberapa hal. Misalnya saja penamaan produk. Lalu, ada pula yang memperlihatkannya pada foto dagangan yang bersangkutan.
Penasaran kan seperti apa? Dirangkum brilio.net dari akun Twitter @txtdaronlshop, berikut sejumlah barang dagang di online shop yang bikin mikir keras, Selasa (30/3). Namanya itu lho, pada nyeneleh~
1. Ada yang bertanya-tanya nggak, di mana letak seksinya?
2. Jadi, sarung atau celana nih? Jangan bikin bingung dong.
3. Yang pengen pelihara unta bisa coba beli nih.
4. Sejak kapan baju model begini disebut daster pelakor?
5. Bisa muat untuk dua orang ya, mom~
6. Ya, maklumi aja kalau typpo-nya begitu. B dan V jaraknya memang dekat.
7. Ini mah siapa juga yang mau beli.
8. Wah, selama ini kita salah sebut nama buah ini dong?
9. Why oh why kepalanya harus pakai kepala Ultraman?
10. Ini mah malah bikin tidur nggak nyenyak, tapi mimpi buruk.
Recommended By Editor
- 10 Nama barang dagangan di olshop ini bikin pembeli garuk kepala
- Deskripsi 15 barang dagangan berkedok curhat tipis-tipis, kocak
- 10 Dagangan pakai nama anime Naruto ini bikin tepuk jidat
- 10 Pelesetan lucu nama dagangan ini imutnya bikin pengen cubit
- 10 Tulisan nyeleneh di bungkus roti ini bikin nyengir tipis