Brilio.net - Dalam menjalani hari akan ada yang namanya lelah karena melakukan kegiatan. Untuk mengembalikan tenaga dan energi yang hilang, tidur adalah hal paling tepat. Apalagi kalau tidur malam bisa dilakukan dengan tepat agar kebutuhan tidur malam bisa dipenuhi. Tidur malam adalah istirahat yang utama dan nggak bisa digantiin, walau tidur siang lama sekalipun.

Kebiasaan orang tidur pun bermacam-macam. Misalnya aja beberapa golongan orang yang ternyata nggak bisa tidur tanpa ditemani dan memeluk bantal guling loh. Bisa jadi karena sudah terbiasa sejak kecil selalu tidur memeluk guling.

Dari kebiasaan dan ketergantungan orang-orang pada bantal guling, ternyata bisa memunculkan meme lucu tentang bantal guling yang bisa menggelitik perut loh.

Dilansir brilio.net dari berbagai sumber, Sabtu (30/5), ini dia sepuluh meme lucu bantal guling yang bisa bikin ketawa sampai ngantuk.

1. Mau yang mana nih milihnya, bantal guling apa doi nih?

meluk guling berbagai sumber

foto: me.me

2. Ini sih paling alibi dari seorang yang sangat suka tidur saat hujan.

meluk guling berbagai sumber

foto: Instagram/ @komikline

3. Mending dikatain nggak gereget deh.

meluk guling berbagai sumber

foto: brilio.net

4. Yang gulingnya sudah bermotif seperti peta Atlas angkat tangan, yuk.

meluk guling berbagai sumber

foto: Facebook.com/ @MRCI

5. Sudah jangan modus, terima nasibmu yang hanya bisa menggapai guling wahai anak muda.

meluk guling berbagai sumber

foto: lucu.me

6. Nah yang belum bisa beli AC, ini dia solusinya.

meluk guling berbagai sumber

foto: brilio.net

7. Kayaknya cara Naruto ini ampuh buat melepas rindu ke orang kamu cinta nih.

meluk guling berbagai sumber

foto: Instagram/ @recehsoplak

8. Bukan cuma orang Indonesia kok, guling itu favorit di seluruh dunia deh kayaknya.

meluk guling berbagai sumber

foto: Facebook.com/ MRCI

9. Loh, kok kayak ada yang aneh dengan guling ini?

meluk guling berbagai sumber

foto: Instagram/ @radjaherp

10. Kayaknya sampai sekarang belum ada yang bisa ngalahin nikmatnya meluk guling deh.

meluk guling berbagai sumber

foto: me.me