Brilio.net - Untuk menjaga kesehatan fisik, mengonsumsi makanan yang kaya akan nutrisi dan beristirahat dengan cukup sejatinya masih terbilang kurang. Setidaknya ada satu hal lagi yang perlu kamu lakukan, yakni berolahraga.
Ya, aktivitas yang satu ini sebaiknya memang rutin untuk dilakukan setiap minggu atau bahkan setiap hari. Sebab, ia tak hanya mampu menjaga kesehatan fisikmu. Lebih dari itu, ia bisa menjaga kesehatan psikis dan membuat emosi stabil.
Jenis olahraga yang kamu lakukan pun tak melulu harus yang mahal, seperti mengikuti kelas yoga atau pergi ke tempat gym. Jika kamu memiliki sepeda, maka cukup dengan bersepeda saja. Namun jika tidak, kamu bisa mencoba jenis olahraga termurah, yakni lari.
Tapi sayangnya, keinginan kita untuk menjaga kesehatan dengan berolahraga itu tadi nggak selalu berjalan mulus. Ada kalanya, ada saja hambatan atau halangan yang datang. Misalnya saja kayak momen apes saat berolahraga yang dialami oleh sejumlah orang ini.
Nah, daripada kamu penasaran soal keapesan mereka pas olahraga, yuk langsung simak rangkuman brilio.net berikut, Rabu (7/8). Auto gagal sehat pokoknya!
1. Kepalanya baik-baik aja kan, mas?
View this post on Instagram
2. Duh, super sakit itu pasti. Yang tabah ya, dik.
View this post on Instagram
3. Buat yang belum tahu, skateboarding merupakan salah satu jenis olahraga lho. Ia ikut dikompetisikan dalam gelaran Asian Games 2018 kemarin.
View this post on Instagram
4. Besok-besok larinya pelan-pelan aja, ya.
View this post on Instagram
5. Mungkin dia masih ngantuk.
View this post on Instagram
6. Eh, kok bisa sampai patah gitu sih.
View this post on Instagram
7. Nah, loh! Makanya nggak usah main-mainin raket.
View this post on Instagram
8. Ada baiknya memang tak membawa HP saat berolahraga.
View this post on Instagram
9. Kirain kolamnya dalam. Eh, ternyata enggak.
View this post on Instagram
10. Duh, main tarik tambang, sandal melayang.
foto: Instagram/@awreceh.id