Brilio.net - Ada saja ide kreatif yang dilakukan orang-orang setiap harinya. Nggak sedikit dari mereka yang memunculkan terobosan baru tak terduga. Biasanya, setiap terobosan ini bisa bikin pekerjaan mereka menjadi lebih mudah. Tapi ada juga inovasi-inovasi orang yang justru mempersulit diri sendiri.

Kreativitas orang-orang ini juga kadang berwujud eksperimen nggak biasa. Eksperimen ini kadang berhasil kadang juga gagal. Misalnya saja eksperimen memasak, bikin perkakas rumah tangga dan lain sebagainya. Ada kebanggaan tersendiri kalau eksperimen yang kamu lakukan berhasil. Tapi kalau gagal udah pasti bikin kesel banget nih.

Ngomong-ngomong soal eksperimen gagal, kamu pasti pernah mengalaminya kan? Bahkan untuk hal-hal kecil saja kamu bisa gagal bereksperimen. Hasilnya biasanya nggak sesuai sama ekspektasi kamu nih. Tapi momen percobaan gagal ini kadang lucu juga dan justru bikin kamu ketawa.

Dihimpun brilio.net dari akun Instagram @wkwkland_real, Selasa (28/7), berikut 10 momen lucu eksperimen gagal yang bikin susah nahan tawa.


1. Niatnya bikin bintang, udah dicetak tapi akhirnya tetap gagal.



2. Dikira biskuit kali ya, kalau nyemplung kan nggak enak kalau telur.



3. Jangan suka bereksperimen parkir di tempat yang nggak memungkinkan deh.



4. Kenapa keyboardnya nggak di lepas aja, kan bisa lebih mudah.



5. Eksperimen yang bikin auto mikir keras nih, apalagi kalau dipraktikin ke anak-anak.




2 dari 2 halaman


6. Ya nggak bakal membentuk huruf M lah, kan itu senar raket yang sama.



7. Bikin hammock sendiri malah berujung sial abis nih.



8. Niatnya bikin tato harimau seram, tapi malah jadi kayak kucing.



9. Nah kan, eksperimen ini patut kamu coba ke anak-anak yang doyan jajan.



10. Hmm, rasanya gimana nih kalau makanan gurih dicampur yang super manis?