Brilio.net - Kisah asmara tidak pernah baik-baik saja. Pasalnya, ketika kamu sudah menjalin ikatan cinta serius dengan lawan jenis maka dimulai berbagai cobaan. Kamu harus siap dengan sifat pasangan yang tak seperti di awal kamu kenal.

Pasangan yang biasanya jaga imej dengan berpenampilan rapi, wangi, tepat waktu, dan lain-lainnya mulai menunjukkan aslinya. Kamu bakal dicoba untuk memahami ulang pasanganmu. Jika serius, kamu pastinya bakal sabar dan setia di samping pasanganmu meski nggak sesempurna di awal kamu jadian.

Cobaan tak cuma berhenti di situ. Kamu juga harus mulai mengenal lebih dekat orangtua dan kerabat dari pasangan. Tahap ini bisa mudah tetapi juga bisa sulit. Pasalnya, orangtua pasanganmu tentu memiliki kriteriia tersendiri untuk anaknya.

Tak heran jika ada beberapa kasus, pasangan yang telah lama berhubungan kandas di tengah jalan karena tak memperoleh restu orangtua. Restu ini tak kunjung hadir karena berbagai perbedaan yang mendasar dalam hubungan sejoli tersebut.

Uniknya, alasan putus hubungan asmara ini dibikin obrolan lucu lewat cuitan di Twitter. Obrolan-obrolan lucu ini tentunya bikin tersenyum kecut. Simak ya deretan obrolan lucu alasan putus dihimpun dari berbagai sumber, Rabu (28/11).

1. Putus gara-gara beda partai. Duh, yang sabar ya...

obrolan alasan putus istimewa

2. Pegawai negeri memang masih jadi idola mertua.

obrolan alasan putus istimewa

3. Beda selera kuliner juga bisa bermasalah. Jangan sampai kamu sepelekan lho.

obrolan alasan putus istimewa

4. Kamu tim mi rebus apa tim mi goreng. Ini sangat prinsipil Guys.

obrolan alasan putus istimewa

5. Beda anu ternyata bikin anu nih...

obrolan alasan putus istimewa

6. Perasaan memang tak bisa dimanipulasi. Duh, apaan siih ini...

obrolan alasan putus istimewa

7. Makanya slow aja jangan agresif.

obrolan alasan putus istimewa

8. Weton alias hari lahir penting bagi anak-anak Jawa.

obrolan alasan putus istimewa

9. Gara-gara ini bisa hancur jalinan asmara.

obrolan alasan putus istimewa

10. Aku yakin, doi mah kagak.

obrolan alasan putus istimewa