Brilio.net - Warganet semakin lama memang semakin kreatif. Selalu bisa menemukan sisi humor dari berbagai hal. Ada kejadian lucu sedikit, dijadikan parodi. Bahkan poster film yang digarap serius pun bisa jadi parodi.

Poster film yang dijadikan parodi merupakan film yang cukup laris loh. Pesan dari poster yang diparodikan juga aneh-aneh.

Nah yuk simak 10 parodi poster film ala warganet dilansir brilio.net dari berbagai sumber, Minggu (19/11).

1. Wah kalau beneran ada film Pengabdi Mantan dijamin lebih serem dari Pengabdi Setan.

parodi poster film  2017 brilio.net berbagai sumber

foto: auraayra.com

2. Wah pelesetannya ini ngawur banget.

parodi poster film  2017 brilio.net berbagai sumber

foto: sisidunia.com

3. Salam untuk mantan sekalian.

parodi poster film  2017 brilio.net berbagai sumber

foto: phinemo.com

4. Bencong sama kuntilanak menang siapa ya.

parodi poster film  2017 brilio.net berbagai sumber

foto: sisidunia.com

5. Waduh kenapa jadi cowok yang diperebutkan.

parodi poster film  2017 brilio.net berbagai sumber

foto: sisidunia.com

6. Kakinya secepat jaguar ini, ada kamtib siap gas.

parodi poster film  2017 brilio.net berbagai sumber

foto: sisidunia.com

7. Cinta dari jombang nih.

parodi poster film  2017 brilio.net berbagai sumber

foto: sisidunia.com

8. Waduh ngawur deh posternya, warganet kelewat kreatif.

parodi poster film  2017 brilio.net berbagai sumber

foto: sisidunia.com

9. Emak mau naik angkot mah sudah setiap hari tong.

parodi poster film  2017 brilio.net berbagai sumber

foto: sisidunia.com

10. Begini deh jadinya kalau warganet geregetan.

parodi poster film  2017 brilio.net berbagai sumber

foto: sisidunia.com