Brilio.net - Program One Kecamatan One Centre for Entrepreneurship (OK OCE) digagas oleh pasangan calon gubernur dan wakil gubernur DKI nomor urut tiga, Anies Baswedan - Sandiaga Uno. Program ini diklaim bertujuan untuk melahirkan pengusaha dan lapangan pekerjaan baru di Jakarta.
Nah, rupanya tak cuma program Ok Oce, Anies-Sandi juga menyiapkan program baru Ok Ocare dalam rangka menaikkan angka kesehatan masyarakat DKI Jakarta, seperti diungkapkannya pada debat Pilkada DKI putaran dua. Pasangan nomor urut 3 itu juga merancang program OK Otrip, yakni program jitu yang akan mengintegrasikan moda transportasi massal hanya dengan tarif Rp 5 ribu.
Mendengar nama program unik yang dicanangkan oleh pasangan Anies-Sandi, rupanya memantik netizen untuk berkreasi membuat pelesetan dengan nama program Ok Oce. Penasaran pelesetan Ok Oce ala netizen di media sosial? Berikut kicauan netizen dengan pelesatan Ok Oce yang dirangkum brilio.net, Rabu (12/4).
1. Enak nih buat makan malam.
2. Pesona Oppa Korea memang tak bisa dipandang sebelah mata.
3. Let it gooo...
4. Oke sip.
5. Tertarik ikut naik?
6. Idaman cewek-cewek nih.
7. Arigato...
8. Latahnya ibu-ibu.
9. Banyak juga ya cabang programnya.
10. Senjata andalan siapa nih?
Recommended By Editor
- 12 Meme singkatan UNBK 2017 ini kocaknya bikin ketawa lepas
- 7 Meme 'nice try' ini buktikan berusaha itu perlu apa pun hasilnya
- 10 Meme 'bodo amat' ini bikin kamu terbebas dari problematika hidup
- 11 Obrolan kocak 'apa kelebihanmu' ini dijamin bikin kamu cekikikan
- 16 Meme kocak 'foto profil vs foto tag teman', bedanya bikin ngakak