Brilio.net - Semasa hidup, kamu pasti mendengar mitos tentang di dunia ini, kamu memiliki 7 orang kembaran, bukan? Diketahui, kembaran tersebut tidak mempunyai ikatan darah maupun saudara denganmu. Melainkan orang tak dikenal sebelumnya.

Tapi, bagaimana sih rasanya jika kembaran kamu justru merupakan seorang tokoh ternama seperti selebriti? Hidup pasti rasanya bahagia banget. Bisa melihat 'kembaran' lewat siaran televisi.

Seperti halnya yang dirasakan para driver ojek online ini. Belakangan, wajah mereka mendadak viral di media sosial lantaran parasnya yang plek ketiplek dengan selebriti. Bahkan di antaranya ada yang suka dimintai foto sama penumpang.

Penasaran? Berikut brilio.net rangkum dari berbagai sumber, potret-potret driver ojek online disebut mirip artis, Kamis (4/6).

1. Plek ketiplek mirip Virzha ya? Apalagi si abang rambutnya gondrong juga.

driver mirip dengan artis  2020 brilio.net

2. Yang bedain driver sama Judika adalah model rambutnya doang nih.

driver mirip dengan artis  2020 brilio.net

3. Isyana dan kembarannya yang sama-sama cantik.

driver mirip dengan artis  2020 brilio.net

4. Nggak nyangka banget bisa mirip Shah Rukh Khan. Dulu ibunya mungkin suka nonton film India saat hamil.

driver mirip dengan artis  2020 brilio.net

5. Gantengan Bambang Pamungkas atau abangnya?

driver mirip dengan artis  2020 brilio.net

6. Cuma driver yang satu ini nih yang merasa risih mirip artis.

driver mirip dengan artis  2020 brilio.net

7. Senyumannya mirip banget dengan Chef Juna.

driver mirip dengan artis  2020 brilio.net

8. Wah Pasha Ungu tinggal mencari 6 orang lain kembarannya.

driver mirip dengan artis  2020 brilio.net

9. Mirip banget dengan Ridwan Kamil, kan?

driver mirip dengan artis  2020 brilio.net

10. Sekilas kalau pakai masker mirip dengan Mulan Jameela.

driver mirip dengan artis  2020 brilio.net