Brilio.net - Ada-ada saja cara pedagang untuk menjajakan barang dagangannya. Apalagi sekarang banyak platform berjualan yang bisa digunakan. Salah satu caranya dengan berjualan melalui platform online. Tapi kamu harus memperhatikan saat berjualan secara online karena banyak detail yang harus dituliskan.

Detail-detail ini tentu harus dicantumkan karena penting buat pembeli. Jangan sampai ada kekurangan-kekurangan yang nggak dicantumkan, sehingga bikin pembeli kecewa di kemudian hari. Kalau pembeli kecewa, kamu bisa mendapatkan rating jelek nih.

Untuk itu, penting menuliskan setiap detail barang, termasuk soal kualitasnya. Nah, tapi kamu pernah nggak sih menemukan pedagang yang kreatif banget menutupi kekurangan barang dagangannya? Caranya tuh ada-ada aja dan bikin nggak habis pikir.

Dihimpun brilio.net dari berbagai sumber, Rabu (4/1), berikut 11 cara nyeleneh orang menutupi kekurangan barang dagang yang ada-ada aja kreativitasnya.