Brilio.net - Ada beberapa kesalahan tak sengaja yang sering terjadi saat berkirim pesan. Salah tulis atau typo adalah salah satunya. Biasanya hal tersebut disebabkan karena kurang fokus ataupun tidak teliti saat menekan tombol di keyboard.
Permasalahannya, terkadang adanya typo itu membuat kalimat atau kata yang tertulis jadi sulit dipahami. Lebih jauh, nggak sedikit pula yang pada ending-nya justru menimbulkan kesalahpahaman. Kalau sudah begitu, bisa-bisa keributan pun nggak bisa terhindarkan.
Mirisnya, hal tersebut turut terjadi pada sejumlah netizen +62 berikut ini. Namun untungnya, sang penerima pesan mau memahami dan tidak ambil pusing atas kesalahan tulis yang ada. Malahan, ada satu-dua yang meresponsnya dengan tertawa.
Nah, penasaran seperti apa salah ketiknya? Yuk, langsung simak rangkuman brilio.net berikut ini, Rabu (23/6). Semoga nggak pada salah paham waktu baca, ya.
1. Masih maklum lah ya. U sama Y letaknya dekat soalnya.
foto: Twitter/@pipiw___
2. Jujur banget manggilnya.
foto: Twitter/@nuramadhina
3. Yah, si keyboard jadi kambing hitam.
foto: Twitter/@beel4nic
4. Dikata drama Korea, Memories of the Alhambra.
foto: Twitter/@gummychuwy
5. Bunyi dan tulisannya emang mirip sih.
foto: Twitter/@bangmaha_art
6. Apa nggak ngeri tuh kalau belinya hantu?
foto: Twitter/@niputu_intan
7. Typo yang sungguh tidak tahu diri.
foto: Twitter/@destifzzh
8. Ada yang paham maksudnya?
foto: Twitter/@maiphile
9. Jangan mudah membenci, ntar lama-lama jadi cinta lho.
foto: Twitter/@haiakuraa
10. Ketawain ajalah ya~
foto: Twitter/@aulyysss
11. Same energy kayak yang pertama tadi nih.
foto: Twitter/@MahasiswaUMS
Recommended By Editor
- 10 Chat typo mahasiswa ke dosen ini lucunya bikin geleng kepala
- 10 Chat order makanan lewat ojek online ini bikin senyum geli
- 10 Chat lucu salah sambung di WhatsApp, bikin malu sampai ubun-ubun
- 10 Chat lucu modus memulai obrolan sama gebetan ini kocak
- 5 Kisah salah kirim pesan di medsos ini endingnya tak terduga