Brilio.net - Jeriken atau jerigen oleh orang Indonesia memang punya banyak fungsi nih. Wadah yang satu ini biasanya dipakai untuk meletakkan cairan. Kamu juga pasti tahu kalau jeriken ini sering dipakai untuk wadah minyak, bahan bakar ataupun air.
Di antara kamu pasti udah pernah pakai jeriken nih. Kalau nggak setidaknya kamu pernah melihatnya nih. Tapi, apa jadinya kalau jeriken ini dipakai untuk life hack yang nyeleneh? Ide orang memang banyak banget dan nggak pernah ada habisnya.
Termasuk ide pakai jeriken untuk berbagai kepentingan yang nggak biasa. Hayo, kalau kamu pernah nggak nih lihat orang berkreasi dengan jeriken ini?
Dihimpun brilio.net dari berbagai sumber, Jumat (5/8), berikut 11 ide kreatif manfaatin jeriken ini hasilnya bikin geleng kepala.
1. Dijadikan tas juga bisa.
foto: Instagram/@unconditionaldesign
Recommended By Editor
- Cara mudah mengupas kulit kentang tanpa alat, lebih cepat dan efektif
- Trik ampuh cairkan daging beku dalam 10 menit, tak perlu direndam air
- Cara cepat fillet ikan lele, mudah dan dagingnya tidak hancur
- 15 Life hack kreatif perbaiki barang rusak ini idenya nggak kepikiran
- Cara ampuh menyimpan petai di rumah, tahan lama hingga 1 tahun