Brilio.net - Minuman yang dibungkus dengan wadah plastik adalah hal lumrah di Indonesia. Selain karena murah, plastik juga ringan dan mudah dibawa kemana-mana. Jenis minuman yang dibungkus di dalam plastik biasanya berupa es teh, kopi, es jeruk, dan minuman saset aneka rasa.
Jika wadahnya dari plastik, paling cocok diminum menggunakan sedotan. Tapi ada juga yang langsung minum dari ujung plastiknya. Dari kecil hingga sekarang, kamu juga pasti pernah melakukannya, kan?
Namun terkadang ada saja kelakuan kocak orang minum di wadah plastik ini. Bahkan dengan ide-ide kreatif yang justru mengundang gelak tawa.
Seperti 11 kelakuan kocak orang minum di wadah plastik berikut ini, yang telah brilio.net rangkum dari berbagai sumber, Kamis (29/9).
Recommended By Editor
- 7 Ide menu makan siang ala rumahan, lezat, tidak bikin bosan dan mudah dibuat
- 11 Potret tulisan di punggung driver ojek online ini bikin salah fokus
- 9 Resep makanan tradisional Indonesia, enak, sederhana, dan mudah dibuat di rumah
- 13 Penampakan benda pada malam hari ini ngagetin, jangan salah lihat
- 10 Resep masakan Jepang yang enak dan mudah dibuat di rumah
- 13 Potret kocak tulisan nyeleneh belakang jaket ini bikin ngakak
- 21 Nama nyeleneh sekolah ini bikin senyum lebar
- 11 Chat lucu customer ojek online minta dijemput ini sulit dimengerti