Brilio.net - Penjual makanan biasanya memberikan deskripsi khusus untuk dagangannya. Deskripsi ini untuk memudahkan pelanggan mengetahui komposisi makanan atau apa saja yang bakal disajikan. Apalagi kalau makanan yang dijual sedikit asing dan nggak familiar.

Daripada kamu menjawab pertanyaan dengan lisan, biasanya sudah makanan sudah diberi label yang memudahkan orang untuk membacanya. Tapi pernah kepikiran nggak sih kalau label deskripsi makanan ini kadang nyeleneh?

Ya, beberapa pedagang yang kreatif bikin deskripsi makanan yang seringkali nggak nyambung dan bikin bingung. Seperti deretan label deskripsi berikut ini. Ada-ada aja idenya yang bikin bingung pembeli.

Dihimpun brilio.net dari berbagai sumber, Selasa (20/9), berikut 11 label deskripsi makanan yang nggak nyambung dan bikin bingung.

1. Ayam atau sapi nih jadinya?

deskripsi makanan tapi nggak nyambung © berbagai sumber

foto: Twitter/@nocontextwarung

 

 

2. Kok nggak nyambung ya?

deskripsi makanan tapi nggak nyambung © berbagai sumber

foto: Twitter/@nocontextwarung

3. Deskripsi yang detail...

deskripsi makanan tapi nggak nyambung © berbagai sumber

foto: Twitter/@nocontextwarung

4. Gimana nih kok nggak enak?

deskripsi makanan tapi nggak nyambung © berbagai sumber

foto: Twitter/@nocontextwarung

5. Mangga atau alpukat?

deskripsi makanan tapi nggak nyambung © berbagai sumber

foto: Twitter/@nocontextwarung

6. Lemper kah bestie?

deskripsi makanan tapi nggak nyambung © berbagai sumber



foto: Twitter/@nocontextwarung

 

 

7. Salak tapi komposisinya nanas?

deskripsi makanan tapi nggak nyambung © berbagai sumber

foto: Twitter/@nocontextwarung

8. Mangga kok warna merah?

deskripsi makanan tapi nggak nyambung © berbagai sumber

foto: Twitter/@nocontextwarung

9. Ini apa nih kok deskripsinya absurd?

deskripsi makanan tapi nggak nyambung © berbagai sumber

foto: Twitter/@nocontextwarung

10. Deskripsinya kocak juga.

deskripsi makanan tapi nggak nyambung © berbagai sumber

foto: Twitter/@nocontextwarung

11. Ayam tapi rasa sapi?

deskripsi makanan tapi nggak nyambung © berbagai sumber

foto: Twitter/@nocontextwarung