Brilio.net - Sejak kecil kita dibiasakan untuk menghemat uang dengan cara menabung. Yap, memiliki tabungan jadi hal wajib sebagai bentuk investasi masa depan. Era modern seperti saat ini, menabung bisa dilakukan di bank. Selain terjamin keamanannya, menabung di bank juga mendapatkan banyak keuntungan.
Tapi, nggak semua orang melakukan hal senada. Beberapa di antaranya memilih untuk menyimpan di brankas rumah ataupun celengan agar lebih mudah untuk diambil. Eits, ada juga lho orang menyimpan uang di tempat janggal yang nggak terpikirkan sebelumnya.
Cara nyeleneh orang simpan uang di tempat tak terduga ini bikin kerutin dahi. Bagaimana nggak, mereka menyimpan uang di speedometer motor, di jok, bahkan ada juga yang memilih simpan di stop kontak. Wah, ada-ada aja ya. Kamu tertarik untuk mencobanya?
Berikut brilio.net rangkum dari berbagai sumber pada Kamis (24/11), potret nyeleneh orang simpan duit yang bikin kerutin dahi.
Recommended By Editor
- Lima tahun nabung uang koin di drum, saat dibuka jumlahnya wow
- Nabung koin selama 10 tahun, keluarga ini wujudkan niat pergi umrah
- Uang tabungan haji Rp 50 juta milik penjaga sekolah dimakan rayap
- 7 Cara menabung uang di bank BCA melalui teller, aman dan tanpa ribet
- Wanita ini nabung koin di sumur selama 2 tahun, alasannya tak terduga
- 7 Cara membuat rekening BCA untuk pelajar, mudah dan nggak ribet
- Wanita ini nabung koin di galon selama 2 tahun, nominalnya fantastis