Brilio.net - Di antara beraneka ragam hewan peliharaan, ikan menjadi salah satu yang banyak diminati. Memelihara ikan tentu tidak luput dari kegiatan memberi makan setiap harinya.

Namun beberapa orang ternyata ada yang memberi makan ikan dengan cara yang kocak. Nggak tanggung-tanggung, beberapa orang ini memberi makan ikan layaknya kepada manusia. Wajar kalau menjadi pusat perhatian.

Mulai dari menyuapi ikan pakai tangan hingga pakai sendok dengan makanan seblak, jadi bukti potret orang kasih makan ikan kocaknya ini bikin geleng kepala. Cara unik beri makan ikan ini bikin pencinta ikan hanya bisa senyum tipis.

Berikut potret cara unik orang memberi makan ikan yang telah brilio.net rangkum dari berbagai rangkum,Selasa (3/5).

1. Hebat nih ikannya bisa buka plastik sendiri.

Potret cara unik orang beri makan ikan  berbagai sumber

foto: Instagram/@awreceh.id