Brilio.net - Media sosial selain menjadi platform interaksi juga bisa dijadikan medium untuk berbisnis. Bahkan, bisa dibilang media sosial sangat ampuh dalam hal ini. Sebab, media sosial memungkinkan penjual berinteraksi langsung dengan pembeli. Mereka juga bisa mengamati performa jualan mereka melalui matriks yang disediakan oleh media sosial.

Selain itu, media sosial juga mampu mempercepat penyebaran informasi, mendorong keterlibatan aktif, dan membangun hubungan yang kuat antara bisnis dan pelanggan. Semuanya menjadikan media sosial sebagai alat yang ampuh untuk mengembangkan bisnis dalam skala apapun.

Muhgkin karena itulah semua orang di zaman ini menjual segala macam barang di media sosial. Masalahnya, kadang-kadang barang yang dijual bikin nggak habis pikir. Kok bisa ya barang-barang kayak begitu dijual. Mungkin benar kata orang-orang, semuanya hanya soal 'genset'.

Nah, biar kamu nggak penasaran, mending langsung simak gambar di bawah, potret kocak jualan di Facebook yang dihimpun brilio.net pada Selasa (8/8).

 

1. Kok bisa kepikiran ya jual barang begini?

Barang dijual di Facebook nggak habis pikir Berbagai sumber

foto: Instagram/@meme.wkwk

2. Rusak begini dibilang nggak ngaruh?

Barang dijual di Facebook nggak habis pikir Berbagai sumber

foto: Instagram/@receh.humorku

3. Kuping auto bau bawang.

Barang dijual di Facebook nggak habis pikir Berbagai sumber

foto: Twitter/@txtdarionlshop

4. Sampai beginian pun dijual ya sama orang-orang zaman now.

Barang dijual di Facebook nggak habis pikir Berbagai sumber

foto: Twitter/@txtdrorangsusah

5. Ternyata ada kapal yang diperjualbelikan via Facebook.

Barang dijual di Facebook nggak habis pikir Berbagai sumber

foto: Instagram/@humorsantuy

6. Katanya bisa bikin kaya, kok dijual?

Barang dijual di Facebook nggak habis pikir Berbagai sumber

foto: Twitter/@piesetam

 

7. Ada yang berani beli?

Barang dijual di Facebook nggak habis pikir Berbagai sumber

foto: Instagram/@duhreceh.id

8. Orang mah jual mesin sanyo, ini jual sumur.

Barang dijual di Facebook nggak habis pikir Berbagai sumber

foto: Instagram/@duhreceh

9. Nggak mau rugi banget dah, padahal tinggal beli lauk baru.

Barang dijual di Facebook nggak habis pikir Berbagai sumber

foto: Instagram/@wkwkland_real

10. Kirain kolektor, ternyata miskin.

Barang dijual di Facebook nggak habis pikir Berbagai sumber

foto: Instagram/@duhreceh.id

11. Malah sombong, minta dirujak nih orang.

Barang dijual di Facebook nggak habis pikir Berbagai sumber

foto: Facebook/Kementerian Humor Indonesia