Brilio.net - Tentu merupakan hal penting sebagai pemilik warung untuk memberitahukan bahwa warungnya sedang tutup. Pertama, memberikan informasi tentang jadwal tutup membantu pelanggan untuk mengelola waktu dan merencanakan kunjungan mereka dengan lebih baik. Ini membantu menghindari kekecewaan dan ketidaknyamanan karena datang ke warung hanya untuk menemukan bahwa itu sedang tutup.

Selain itu, memberitahukan bahwa warung tutup juga menciptakan transparansi dan hubungan yang baik antara pemilik warung dan pelanggan. Dengan memberikan informasi tentang jadwal operasional, pemilik warung menunjukkan sikap profesionalisme dan kepedulian terhadap kepuasan pelanggan. Karena memang sudah seharusnya pelanggan tau kapan warung tutup dan kapan buka.

Namun ada nih yang justru memberi informasi warungnya tutup dengan cara nyeleneh. Alih-alih membuat pelanggan paham, pemberitahuan tersebut justru malah bikin yang lihat nggak habis pikir, kayak nggak niat jualan. Lihat aja nih potret kocaknya. Semuanya dihimpun oleh brilio.net dari berbagai sumber pada Rabu (17/1).

 

 

 

1. Sepenting itu kah ikatan cinta?

toko tutup nyeleneh berbagai sumber

foto: Facebook/@NU GARIS LUCU

2. Tinggal ngomong aja tutupnya jam berapa. Nggak usah muter-muter gitu.

toko tutup nyeleneh berbagai sumber

foto: 1cak.com

3. Anjay mau ke isekai.

toko tutup nyeleneh berbagai sumber

foto: 1cak.com

4. Separah apa tu ya sakit hatinya.

toko tutup nyeleneh berbagai sumber

foto: 1cak.com

5. Cara biar pelanggan tahu kamu ngantuknya kapan tu gimana?

toko tutup nyeleneh berbagai sumber

foto: Instagram/@ngakakkocak

6. Ya nggak perlu dikasih tahu juga liburnya kemana.

toko tutup nyeleneh berbagai sumber

foto: 1cak.com

 

7. Masak biar tahu tutup atau bukanya pelanggan harus dorong dulu.

toko tutup nyeleneh berbagai sumber

foto: 1cak.com

8. H-1 Kiamat masih bisa nggak ya?

toko tutup nyeleneh berbagai sumber

foto: Instagram/@_shitpost

9. Waduh, siapa nih yang udah nyakitin dia sampai harus cuti gini.

toko tutup nyeleneh berbagai sumber

foto: Instagram/@onecak

10. Awas aja kalau belum kiamat datang ke situ tokonya malah tutup.

toko tutup nyeleneh berbagai sumber

foto: 1cak.com

11. Iya memang tutup orang juga nggak bisa beli.

toko tutup nyeleneh berbagai sumber

foto: Facebook/@Vizri Mahesa