Brilio.net - Masih banyak masyarakat yang nggak aware dengan suatu hal. Sehingga untuk menghindari hal yang tidak-tidak, pihak berwenang biasanya memasang sebuah larangan. Larangan tersebut membantu dalam memelihara ketertiban dengan mengatur perilaku dan aktivitas yang dilakukan oleh individu di ruang publik. Selain itu, fungsinya juga membantu mencegah gangguan serta konflik antarindividu yang dapat mengganggu kesejahteraan bersama.

Salah satu contoh larangan di tempat umum adalah larangan merokok. Di tempat umum tidak hanya melindungi kesehatan perokok aktif tetapi juga mencegah paparan asap bagi perokok pasif. Selain itu, larangan juga dapat melindungi fasilitas umum dari kerusakan atau penyalahgunaan yang dapat mengganggu penggunaan bersama masyarakat.

Namun, kadang tukang buat larangannya nih yang bermasalah, malah bikin tulisannya sulit dipahami. Lihat aja nih potret kocaknya tulisan larangan di tempat umum buat yang baca mikir keras. Semuanya dihimpun oleh brilio.net dari beragai sumber pada Kamis (4/1).

 

 

 

1. Jadi yang boleh cuma kepala sekolah nih?

larangan mikir keras berbagai sumber

foto: Instagram/@idiotikasta

2. Mentang-mentang udah pecah bukan berarti harus dibanting.

larangan mikir keras berbagai sumber

foto: Instagram/@sejay_mantap

3. Lho ya gimana bisa masuk dari atas coba.

larangan mikir keras berbagai sumber

foto: 1cak.com

4. Keknya nggak ada deh yang mau istirahat di bawah mobil.

larangan mikir keras berbagai sumber

foto: 1cak.com

5. Tanpa dilarang kira-kira siapa yang bisa ya?

larangan mikir keras berbagai sumber

foto: 1cak.com

6. Khusus untuk penduduk obesitas.

larangan mikir keras berbagai sumber

foto: Instagram/@receh.idiotikasta

 

7. Gimana cara duduknya?

larangan mikir keras berbagai sumber

foto: 1cak.com

8. Tabrak aja po?

larangan mikir keras berbagai sumber

foto: Instagram/@sukijan

9. Perintah mana nih yang bakal diikuti.

larangan mikir keras berbagai sumber

foto: Facebook/@Kementerian Humor Indonesia

10. Dilarang parkir atau dilarang tidur nih?

larangan mikir keras berbagai sumber

foto: 1cak.com

11. Harus ekstra hati-hati berarti.

larangan mikir keras berbagai sumber

foto: Twitter/@LamonganMegilan