Brilio.net - Buket bunga merupakan salah satu hadiah yang bisa diberikan kepada gebetan momen bahagianya. Momen bahagia itu macam-macam. Bisa kamu berikan saat gebetan wisuda atau valentine, namun tak terbatas pada itu saja. Buket bunga bisa dibilang merupakan hadiah yang nggak akan gagal.

Kamu pun bisa menyesuaikan buket bunga yang ingin kamu berikan dengan karakter pasanganmu. Bila pasangan kamu tipikal simbolik, berikan dia buket berisi bunga yang cantik. Kalau tipe yang fungsional, mungkin kamu bisa memberikan buket berisi uang atau barang-barang bermanfaat lainnya.

Pada dasarnya, buket memang bisa berisi apa saja, mulai dari hal-hal yang indah hingga bermanfaat buat kehidupan sehari-hari. Ada pula orang yang membuat buket dengan isi yang uniknya. Saking uniknya, buket tersebut jatuhnya malah nyeleneh.

Kalau kamu belum terbayang, ada baiknya kamu melihat potret yang dihimpun brilio.net dari berbagai sumber pada Selasa (18/7). Sebatas saran: potret di bawah dijadikan referensi saja, jangan dijadikan hadiah ke gebetan.

1. Dikasih buket nasi berkat begini rasanya kayak pulang tahlilan.

Buket bunga jangan dikasih gebetan Berbagai sumber

Buket bunga jangan dikasih gebetan
Instagram/@meme.wkwk