Brilio.net - Kucing adalah hewan peliharaan yang paling sering kamu temukan. Soalnya, hewan berbulu yang satu ini memang ramah sama semua orang. Baik orang dewasa ataupun anak-anak bisa dekat semua sama kucing. Wajar jika hewan ini pasti bakalan kamu jumpai di berbagai tempat.
Selain yang dipelihara, kucing yang hidup liar di jalan juga banyak. Jadi udah biasa banget nih kalau orang hidup berdampingan sama makhluk yang satu ini. Tapi tahu nggak sih? Kucing itu tingkahnya aneh-aneh dan lucu banget.
Tingkahnya lucu abis sampai-sampai kadang kamu susah membedakan kucing sama benda di sekitarnya. Yups, makhluk ini bisa banget berkamuflase lho. Kamu pernah lihat nggak nih kucing mirip benda sehari-hari?
Dihimpun brilio.net dari berbagai sumber, Senin(4/7), berikut 11 potret lucu kucing menyerupai benda sehari-hari yang kocak abis.
Recommended By Editor
- 13 Meme tingkah lucu kucing ini bikin gemes dan pengin ketawa
- 11 Momen lucu selalu diganggu kucing ini bikin geleng kepala
- 11 Tingkah nyeleneh kucing bak punya jurus, bikin geleng kepala
- 13 Potret nyeleneh kucing diperlakukan seperti bayi, bikin gemas
- 13 Potret kucing di review belanjaan online, bikin senyum kecut