Brilio.net - Kapan waktu terbaik untuk bersantai usai lelah bekerja? Jawabannya ya sudah tentu setelah pekerjaan rampung. Tapi apa benar pekerjaan atau tugas yang kamu kerjakan itu bisa rampung? Kelihatannya kalau nunggu waktu senggang, momen santai itu sulit banget dilakukan. Maka dari itu, sempatkan waktu untuk bersantai sejenak sambil menarik nafas panjang, sebelum beraktivitas lagi.
Bersantai itu bisa dengan tidur-tiduran, menonton, main HP, baca buku, lihat-lihat pemandangan, atau nyemil-nyemil cantik. Pokoknya segala kegiatan yang membuat tubuh dan pikiran kamu rileks dan nyaman, itulah bersantai.
Nah, kalau kegiatan yang satu ini bisa dikategorikan bersantai nggak, ya? Brilio.net menghimpun dari berbagai sumber, ini dia 11 potret nyeleneh orang pas lagi nyantai ini ada-ada saja tingkahnya, Sabtu (25/2).
Recommended By Editor
- Momen mahasiswa pakai seragam SMA saat kuliah ini antimainstream, reaksi sang dosen kocak banget
- Nggak cuma maskeran, 11 aksi nyeleneh orang jaga kulit wajah ini idenya di luar nalar
- 11 Momen apes detik-detik orang mau jatuh ini bikin ikut was-was lihatnya
- 11 Potret nyeleneh di dalam wajan ini penampakannya bikin garuk kepala
- 17 Nama nyeleneh rumah makan padang ini auto bikin pembeli garuk kepala
- 15 Chat lucu pembeli ngerjain penjual ini aksinya iseng nggak ketolongan