Brilio.net - Kata 'selamat datang' merupakan ungkapan ketika menyambut tamu yang baru datang. Kata ini bisa diucapkan secara langsung, verbal, maupun tulisan. Jika dalam bentuk tulisan, biasanya disematkan di spanduk atau poster yang dipajang di depan pintu masuk.

Tulisan selamat datang sering ditemukan di banyak tempat, seperti tempat makan, acara pernikahan, acara gathering, acara temu alumni, tempat wisata, sampai di perbatasan kota maupun daerah. Adanya kata selamat datang tersebut, orang terasa disambut dengan hangat dan ramah.

Namun bagaimana ya kalau tulisan selamat datangnya justru aneh seperti ini? Brilio.net melansir dari berbagai sumber, berikut ini 11 tulisan nyeleneh 'selamat datang' di tempat umum yang justru bikin gagal fokus, Jumat (30/12).

1. Ini lokasi bencana bukan tempat wisata.

ucapan nyeleneh selamat datang © berbagai sumber

foto: 1cak.com