Brilio.net - Menjual dagangan via online nggak bisa dianggap mudah. Ada tips dan trik yang perlu dilakukan agar barang dagangan menuai banyak sorotan, dan konsumen datang memesan dagangan kamu.
Permasalahannya, kamu juga perlu mengatasi persaingan yang ada dari pedagang online yang lain. Misalnya dengan cara adalah dengan membuat promo, dan juga menuliskan caption atau deskripsi dagangan dengan ulasan, dan slogan yang menarik.
Akhirnya, mau tak mau, para pedagang pun dituntut untuk membuat strategi marketing yang unik. Tapi apa jadinya jika tulisan yang disematkan pada foto barang dagangan ini malah typo? Nggak cuma nyeleneh, hal ini juga bisa jadi akan membuat calon konsumen jadi geleng kepala dan urung membeli dagangan tersebut.
Dihimpun brilio.net dari berbagai sumber pada Selasa (26/3), sebelas tulisan typo saat promosikan dagangan via online ini nyeleneh abis, konsumen auto geleng kepala!
Recommended By Editor
- 7 Ide menu makan siang ala rumahan, lezat, tidak bikin bosan dan mudah dibuat
- 11 Chat lucu sama temen ini endingnya bikin senyum getir, isengnya nggak main-main
- 9 Resep makanan tradisional Indonesia, enak, sederhana, dan mudah dibuat di rumah
- Begini kalau adik-kakak punya hubungan yang akrab tapi absurd, 11 chat lucunya bikin nyengir
- 10 Resep masakan Jepang yang enak dan mudah dibuat di rumah
- 11 Chat lucu driver ojek online kebingungan saat jemput pelanggan ini bikin kening mengkerut, absurd p
- Momen 'kembaran' 4 seleb ngumpul bareng ini bikin nyengir, sampai dapat 10 ribu komentar
- 45 Potret kocak siasat nyeleneh orang jalani musim hujan ini bikin senyum kecut, kreatif pol