Brilio.net - Para pedagang makanan dan minuman biasanya suka membuat tulisan di spanduk untuk memberitahu calon pembeli apa yang dijualnya. Tulisannya dibuat sekreatif mungkin agar menarik minat pembeli.
Pemakaian spanduk ini biasanya diletakkan di depan tempat usaha, maupun pinggir-pinggir jalan di sekitar lokasi usaha. Dengan demikian, orang-orang akan lebih mudah mengenali tempat usaha kamu.
Namun, apa jadinya jika ada kesalahan dalam spanduk warung makan tersebut. Salah satunya salah tulis atau typo. Typo sering terjadi dikarenakan tata letak huruf abjad yang berdekatan sehingga salah ketik.
Meski hanya kesalahan satu huruf, namun makna kalimatnya pasti akan berbeda dengan makna kalimat seharusnya. Tulisan typo pada spanduk inilah yang sukses bikin pembeli bingung saat membacanya.
Berikut potret tulisan typo spanduk warung makan, seperti dirangkum brilio.net dari berbagai sumber, Senin (31/10).
1. Es jeruk sekarang ada dua macam, dingin dan panas.
foto: 1cak.com
2. Pemilik warungnya pasti alay deh.
foto: Instagram/@sukijan.id
3. Kamu udah pernah makan ayam laut belum?
foto: 1cak.com
4. Typo-nya masih bisa dimaklumilah.
foto: 1cak.com
5. Agak serem juga ya bacanya.
foto: 1cak.com
6. Harap sabar, namanya juga salah ketik.
foto: 1cak.com
7. Surprise, tahu-tahu yang dijual beneran kaki.
foto: 1cak.com
8. Sayur sop guys maksudnya.
foto: Twitter/@nocontextwarung
9. Berasa kayak jadi bidang hukum ya guys, ada advokatnya.
foto: 1cak.com
10. Bukan ditulis Lemon Tea tapi malah Lemonti.
foto: Twitter/@nocontextwarung
11. Soto bakar tuh jadinya kayak gimana ya?
foto: 1cak.com
Recommended By Editor
- 11 Chat typo gegara autocorrect ini ngaco abis, bikin salah tafsir
- 13 Tulisan lucu 'kurang huruf' di tempat umum ini bikin salah paham
- 16 Potret pengumuman salah tulis bahasa Inggris ini bikin tepuk jidat
- 13 Typo lucu saat mengerjakan tugas ini bikin ketawa bingung
- 11 Chat typo balas pesan rekan kerja, salah kirim ke bos bikin tegang
- 11 Spanduk dagangan lucu pakai bahasa tak biasa, auto sok imut bacanya
- 21 Potret tulisan spanduk promosi ini bikin yang baca mikir dua kali