Brilio.net - Urusan mencari cinta memang bukanlah perkara mudah. Ada-ada saja rintangan yang bisa menghalangi niat seseorang untuk menemukan tambatan hatinya.

Entah karena ketidaksiapanmu untuk menarik hati gebetan, atau justru gebetan kamu yang belum siap untuk membina hubungan lebih jauh lagi. Yang jelas, apapun hasilnya, jodoh itu memang harus dicari dengan usaha keras.

Kamu sendiri pernah nggak sih ditolak cintanya oleh orang yang kamu idam-idamkan? Ya, cinta ditolak itu pasti rasanya bikin patah hati. Tapi, namanya belum jodoh pastinya harus diterima semua keputusannya.

Bicara soal mencari cinta, nggak jarang seseorang rela untuk melakukan hal-hal aneh atau konyol demi mendapat perhatiannya. Mulai dari memberikan perhatian yang berlebih, mencoba mengerti, dan membaca perasaan hati mereka, hingga yang terpenting, membaca kode-kode perasaannya kepada kamu.

Cinta yang bertepuk sebelah tangan memang menyakitkan awalnya. Tapi, ditolak gebetan bukan melulu harus sedih lho, justru, kita bisa menjadikannya humor segar agar kamu nggak terus larut dalam kesedihan.

Dilansir brilio.net dari berbagai sumber, Senin (11/3), berikut 12 chat lucu cinta ditolak yang bisa bikin senyum dan nyesek seketika.

1. Yang penting sudah usaha walaupun dia udah ada yang punya.

chat cinta ditolak  2019 berbagai sumber

2. Hmm, yang cinta kamu doang, dianya nggak cinta tuh. Sabar aja ya.

chat cinta ditolak  2019 berbagai sumber

3. Penolakan yang sangat tegas dari gebetan kalau ini sih.

chat cinta ditolak  2019 berbagai sumber

4. Katanya mau mengenal dia lebih jauh? Kok malah deketin?

chat cinta ditolak  2019 berbagai sumber

5. Udah kegeeran tapi ternyata dia cuma sayang sama dirinya sendiri.

chat cinta ditolak  2019 berbagai sumber

6. Waspadalah, kamu sedang berada diarea friendzone...

chat cinta ditolak  2019 berbagai sumber

7. Hmm, nggak gini juga sih maksudnya tuh.

chat cinta ditolak  2019 berbagai sumber

8. Ketika kamu dijatuhkan, diangkat dan dijatuhkan lagi...

chat cinta ditolak  2019 berbagai sumber

9. Duh, ternyata hubungan kamu cuma Bekasi-Kalimantan nih.

chat cinta ditolak  2019 berbagai sumber

10. Cuma jarak dekat, nggak bisa melangkah lebih jauh nih?

chat cinta ditolak  2019 berbagai sumber

11. Yang penting kan status kamu lebih dari teman.

chat cinta ditolak  2019 berbagai sumber

12. Udah berusaha untuk membuatnya terkesan tapi endingnya gagal juga.

chat cinta ditolak  2019 berbagai sumber