Brilio.net - Saat menggunakan aplikasi ojek online, kamu bisa menggunakan fitur chat untuk berkomunikasi dengan driver. Baik orderan mengantar penumpang, mengantar barang, ataupun makanan, semuanya bisa dikomunikasikan melalui fitur chat tersebut.

Nah, biasanya sih saat akan menaikkan penumpang, sang driver akan bertanya pada customer sekaligus mengkonfirmasi titik jemput si penumpang sudah memesan jasa ojek ini. Begitu juga dengan orderan makanan. Driver akan menuju warung atau restoran tujuan, dan mengantarnya ke alamat pemesan.

Tapi, apa jadinya jika dalam proses chatting antara driver dan customer ini ada hal-hal yang nggak terduga? Misalnya chat antara driver dan customer yang malah endingnya bikin bertanya-tanya.

Dihimpun brilio.net dari berbagai sumber, Senin (8/1), sebelas chat lucu driver saat jemput customer ini endingnya bikin bertanya-tanya, kok bisa?!