Brilio.net - Kucing merupakan salah satu hewan peliharaan favorit kebanyakan orang. Binatang yang sifatnya jinak ini membuat kucing digemari untuk dipelihara. Kucing juga digolongkan sebagai hewan yang aman untuk dipelihara.

Selain aman, mereka juga punya sifat penyayang. Jika majikan merawat dengan baik, tentu hewan peliharaan akan membalas perlakuan tuannya dengan bersikap baik. Pecinta kucing pasti paham. Meski ukurannya tak sebesar anjing, hewan ini bakal sangat merepotkan jika sudah bertingkah nakal.

Tingkah laku kucing yang lucu dan menggemaskan bikin orang ingin memelihara kucing. Ketika diajak bermain, ia akan melakukan gerakan-gerakan spontan yang bakalan menghiburmu.

Nggak cuma saat bertingkah, dalam posisi diam pun kucing terlihat menggemaskan. Tak jarang, pemilik kucing bakalan mengabadikan peliharaannya untuk koleksi pribadi. Siapa sangka dengan kreativitas sang pemilik, foto kucing yang sedang duduk menghasilkan foto kocak.

Berikut ini deretan kreasi lucu gambar dari kucing duduk, seperti brilio.net lansir dari akun Facebook Kucingasm Media pada Minggu (11/11).

1. Awalnya ini hanya foto kucing polos kucing yang sedang duduk saja.

kreasi kocak kucing duduk  Facebook/Kucingasm Media


2. Namun warganet iseng dengan menggambarinya seolah-olah ia sedang beraktivitas layaknya manusia.

kreasi kocak kucing duduk  Facebook/Kucingasm Media


3. Hasilnya jadi kocak abis.

kreasi kocak kucing duduk  Facebook/Kucingasm Media

4. Jadi kucing tidak boleh malas. Harus rajin bersih-bersih.

kreasi kocak kucing duduk  Facebook/Kucingasm Media

5. Wah, sudah kayak princess aja nih. Imut banget.

kreasi kocak kucing duduk  Facebook/Kucingasm Media


6. Ceritanya sih lagi pemotretan. Supermodel nih kucingnya.

kreasi kocak kucing duduk  Facebook/Kucingasm Media


7. Kata siapa kucing takut air? Buktinya dia bisa berenang.

kreasi kocak kucing duduk  Facebook/Kucingasm Media


8. Bacaan kucingnya ngeri nih. Mau memusnahkan manusia?

kreasi kocak kucing duduk  Facebook/Kucingasm Media


9. Bulunya yang mengembang bisa dijadikan lap pel nih.

kreasi kocak kucing duduk  Facebook/Kucingasm Media


10. Minggir semua. Mau freestyle nih.

kreasi kocak kucing duduk  Facebook/Kucingasm Media


11. Gaya rambut yang bakal populer tahun 2019.

kreasi kocak kucing duduk  Facebook/Kucingasm Media


12. Kucing duyung. Ngeri juga kalau ada beneran.

kreasi kocak kucing duduk  Facebook/Kucingasm Media


13. Tingkah lucu kucing bisa mencerahkan harimu yang mendung.

kreasi kocak kucing duduk  Facebook/Kucingasm Media


14. Olahraga dulu yok. 1... 2... 3...

kreasi kocak kucing duduk  Facebook/Kucingasm Media


15. Kucingman siap membasmi kejahatan.

kreasi kocak kucing duduk  Facebook/Kucingasm Media