Brilio.net - Terkena tilang saat ada razia atau karena ketahuan akibat melanggar aturan memang menjadi momen menyebalkan bagi siapa saja. Namun siapa sangka, ternyata momen menyebalkan tersebut bisa ditanggapi dengan ekspresi wajah yang bermacam-macam setiap orangnya.

Nah berikut ini brilio.net rangkum dari berbagai media sosial, macam-macam ekspresi wajah seorang pengendara saat dirinya terkena tilangan:

1. Ditilang polisi galak malah tertawa geli.



2. Udah pasrah deh pak mau ditilang pakai pasal apa aja.



3. Melobi polisi, mentang-mentang yang nilang bapak-bapak.



4. Kritis bertanya, karena tak mau ambil risiko.



5. Sebel karena biasanya enggak ketahuan eh ini malah ketahuan.

BACA JUGA: Aneh, ada razia kendaraan kok bukti tilangnya pakai kertas kardus?

6. Tetap tersenyum dan berpikir positif menghadapi cobaan.



7. Menyesal karena telah melanggar dan berjanji tak akan mengulangi.



8. Kepo tingkat dewa karena penasaran dengan tulisan pak polisi.



9. Sadar kamera sehingga menyempatkan diri pasang muka ganteng maksimal.



10. Hemm, sudah kuduga bahwa hari ini akan ditilang.

Mungkin ekspresimu ada di foto selanjutnya, KLIK NEXT.

2 dari 2 halaman


11. Sebel dan merasa tak percaya dengan pasal yang dijatuhkan.



12. Memanfaatkan momen untuk berpose.



13. Ngambek karena lagi tidak punya uang malah kena tilang.



14. Menangis, itulah yang terjadi jika anak-anak kena razia.



15. Cuek, meski sedang dijelasin kesalahannya.



16. Lagi-lagi kena tilang malah jadi ajang eksis.



17. Merasa tak bersalah dan malah senyum-senyum.



18. Mendengarkan dengan baik penjelasan polisi dan berharap bisa dimaafkan setelah pasang muka lugu.