Brilio.net - Tak dapat dipungkiri, ojek online dewasa ini sudah layaknya kebutuhan vital bagi masyarakat. Bagaimana tidak? Banyak masyarakat yang kini memilih untuk menggunakan fasilitas transportasi berbasis internet tersebut. Selain menawarkan kemudahan dan kecepatan untuk memesan alat transportasi, aplikasi ojek online juga memiliki banyak fitur lain yang membantu pelanggan mendapatkan kebutuhannya.
Namun, meski terlihat mudah, tak berarti kehidupan ojek online tanpa hambatan lho. Pasalnya ada saja cerita unik di antara driver dan pelanggan. Paling sering sih drama pembatalan pesanan oleh pelanggan. Eits, tapi nggak cuma pelanggan aja lho yang bisa membatalkan pesanan dengan alasan yang absurd, beberapa driver juga membatalkan pesanan dengan alasan yang nggak kalah nyelenehnya.
Seperti yang dilakukan deretan driver ojek online yang dirangkum brilio.net dari berbagai sumber Selasa (4/9) berikut ini. Bak tak ingin melanggar prinsip, alasan driver menolak orderan ini bikin pelanggan ketawa tapi jengkel juga.
1. Pantang melanggar lalu lintas. Top banget nih.
2. Yang penting pelanggan diberitahu dulu.
3. Lomba 17 belasan adalah keharusan.
4. Driver ini mengutamakan keselamatan, tapi kayaknya typo ya?
5. Supporter garis keras.
6. Emang customer aja yang bisa complain?
Recommended By Editor
- Kisah driver ojol dibayar lebih dari argonya ini justru miris abis
- Helm driver ojek online ini jadi sorotan, harganya fantastis
- 12 Tulisan kocak di jaket driver ojol ini bikin penumpang terhibur
- Adu mulut, video taksi online vs preman ini endingnya tak terduga
- Driver ojol terima order masuk kamar kos cewek, alasannya bikin ngakak