Brilio.net - Rio Haryanto menjadi pebalap Indonesia pertama yang turun pada ajang Formula 1 setelah Tim Manor Racing asal Inggris memastikan satu kursi untuk pebalap asal Solo, Jawa Tengah, itu. Wajar jika keberangkatannya di ajang bergengsi tersebut membuatnya jadi kebanggaan bangsa.

Namun siapa sangka, ternyata ada-ada saja yang menjadikan Rio dan mobilnya bahan humor untuk sekedar menuai tawa. Apa hayo, kamu pasti belum tahu kan?

KAMU SUDAH BACA? --> 10 Fakta menarik soal Rio Haryanto, nomor 9 wajib jadi perhatian para cewek!

Guyonan ini terkait mobil Rio yang mewakili Indonesia harusnya dipasang stiker-stiker yang banyak tertempel di mobil-mobil orang Indonesia. Seperti apa saja stiker yang harusnya menempel di mobil Rio agar 'Indonesia Banget' itu? Berikut brilio.net tunjukkan gambarnya, Rabu (2/3):



1. Stiker Masa Berlaku Uji Berkala dari Dishub


2. Happy Family yang biasa nongol di kaca belakang mobil orang Indonesia


3. Real Men Use Three Pedals, banyak ditemukan di mobil anak muda Indonesia yang belum berkeluarga


4. Doa Ibu Menyertai Kami, seperti yang terpasang di bak belakang truk, sarat akan pesan moral


5. Benar sekali, Ibu Rio memang selalu mendoakan




MASIH MAU TAHU STIKER-STIKER 'INDONESIA BANGET' LAINNYA?


KLIK NEXT DEH, DIJAMIN BIKIN KAMU SENYUM-SENYUM SENDIRI..

2 dari 2 halaman



6. Duh, ini kan yang biasanya ada di truk pengangkut barang!


7. Begitu juga dengan ini.. Ngngng ~


8. Wah, ini biasanya ada di mobil yang baru selesai digunakan untuk berlibur di Ibu Kota


9. Tapi inilah stiker yang tidak pernah absen dari mobil Rio. Ayat Kursi yang selalu dibacanya sebelum melaju di mobilnya