Brilio.net - Demam TikTok kini tengah menjangkiti masyarakat Indonesia. Tak peduli usia, mereka yang muda dan tua tampak begitu antusias dalam memainkan aplikasi buatan China yang satu ini. Hal tersebut dapat dilihat melalui lini masa di beragam media sosial.

Seolah tak mau ketinggalan, di sela-sela kesibukannya dalam mengantar penumpang, sejumlah driver ojek online pun terlihat tak ingin melewatkan euforia bermain TikTok. Banyak dari mereka yang kemudian unjuk kebolehan dalam menari.

Lalu, tak sedikit pula dari mereka yang memamerkan kepiawaiannya dalam men-dubbing sebuah lagu maupun membuat konten-konten lucu yang berhasil mengocok perut. Nah, jadi penasaran kan gimana jadinya ketika ojek online ini bermain TikTok?

Daripada lama-lama, yuk langsung cek rangkuman brilio.net di bawah ini, Minggu (9/2). Dihimpun dari berbagai sumber, berikut aksi kocak delapan driver ojek online main TikTok yang bikin pengen ikutan goyang!

1. Auto salto di kasur.


2. Ngapain sih, Mas?


3. Apa nggak pegel kepalanya?


4. Mantan dancer nih pasti.

View this post on Instagram

A post shared by Drama Ojek Online Indonesia (@dramaojol.id) on

5. Ada plot twist-nya ternyata.


6. Penggemarnya Sinchan ya, Pak?


7. Lain kali pakai deodoran biar wangi.

8. Helmnya dilepas dulu kan bisa, biar lebih seru jogetnya.