Brilio.net - Menjemur baju adalah salah satu aktivitas yang sederhana yang dilakukan setiap orang. Proses menggantung pakaian di luar ruangan atau di tempat yang terkena sinar matahari dilakukan setelah habis mencuci, baik menggunakan mesin maupun manual dengan tangan.
Tujuan menjemur tidak lain agar pakaian yang basah bisa segera kering dan dapat digunakan kembali. Proses menjemur ini sangat penting sekali, karena kalau sampai tidak terkena sinar matahari dengan benar, pakaian akan berbau apek dan menimbulkan jamur.
Bicara soal menjemur, bukan cuma baju saja yang dikeringkan dengan panasnya surya. Beberapa benda di sekitarmu juga bisa dikeringkan, tapi bagaimana dengan yang satu ini? Brilio.net merangkum dari berbagai sumber, ini 11 potret kocak orang jemur benda ini nyelenehnya bikin garuk kepala, Selasa (21/11).
Recommended By Editor
- 11 Potret kocak penampakan benda berukuran jumbo ini bikin nggak habis pikir
- 11 Potret kocak tulisan di kemasan ini saking nyelenehnya bikin bingung, endingnya geleng kepala
- 11 Potret kocak diam-diam sembunyikan hal tak terduga ini bikin mata berkedip dua kali
- 11 Potret kocak orang berasa ke salon ini bikin nggak habis pikir, pelayanan oke walaupun seadanya
- Desain di luar dugaan, 11 potret kocak benda tak bisa dipakai ini bikin geleng-geleng kepala