Brilio.net - Profesi kurir punya peran penting dalam menjaga alur logistik dan distribusi barang. Para kurir bertanggung jawab untuk mengambil paket dari pengirim, memastikan keamanan dan integritasnya selama proses pengiriman, serta memberikan barang tepat waktu kepada penerima.
Apalagi, di era jual beli online yang sangat masif seperti sekarang. Peran kurir jadi kian krusial sebagai penghubung antara penjual dan pembeli. Profesi ini menuntut ketepatan waktu, tanggung jawab, dan pemahaman tentang rute pengiriman.
Tak hanya itu, kurir juga harus siap sama hal-hal terduga. Selain rute jalan yang penuh tantangan, para kurir ini juga terkadang harus menjalankan tugas tambahan dari penerima paket yang diluar jobdesk mereka. Seperti yang diperlihatkan akun TikTok @thaiteadimsumseafooddm melalui videonya berikut ini.
foto: TikTok/@thaiteadimsumseafoodd
Recommended By Editor
- Hidup diselimuti asap, wanita ini bagikan kelakuan tetangga yang setiap hari bakar sampah tanpa henti
- Terungkap suasana kuliah tahun 1995, belum ada adu outfit sampai gaya rambut model Nike Ardilla
- Iseng beli udara Bandung dari toko oranye, wanita ini terkejut dengan aroma yang keluar
- Kisah wanita temukan jodoh setelah berfoto di pinggir jalan saat kena tilang ini di luar dugaan
- 15 Tahun kepergian Suzanna kini nikah lagi, Clift Sangra akui masih sering lihat sosok mendiang istri
- Jual rumah usai viral jualan rujak, 9 potret hunian mewah Yenny AFI di Bali ditaksir Rp 5,7 miliar