Brilio.net - Durian, si raja buah dengan aroma menyengat yang bikin orang jatuh cinta atau malah kabur! Dari Montong yang manis legit hingga Musang King yang creamy, setiap jenis durian punya penggemarnya sendiri. Tapi tahukah kamu? Pilihan durian favoritmu bisa mengungkap cara nyeleneh kamu menikmati si buah berduri ini!
Mulai dari makan pakai nasi sampai dicelup ke kopi, cara-cara unik menikmati durian nggak ada habisnya. Nah, sekarang saatnya kamu ikut kuis ini untuk tahu cara paling absurd kamu dalam makan durian, berdasarkan pilihan durian favoritmu. Siap? Let's go!
Recommended By Editor
- [KUIS] Beban hidup apa yang jadi berkah buatmu menurut golongan darahmu?
- [KUIS] Sebadut apa hidupmu jadi karyawan kantor gaji UMR?
- "Happiness Journey to be #GenHappineZ" persembahan kolaborasi Sasa dan Naturally Speaking by Erha
- [KUIS] Kamu lebih pilih beli barang mewah cash atau nyicil? Ungkap sisi unik dirimu di sini
- [KUIS] Pilih salah satu sedotan ini, hasilnya ungkap cara nyelenehmu saat minum
- [KUIS] Kamu biasa isi pulsa di mana? Jawabannya tentukan spanduk lucu konter HP yang bikin ngakak