Brilio.net - Nonton bola sudah jadi ritual wajib buat banyak penggemar sepak bola, tapi gaya nonton tiap orang pasti berbeda-beda! Dari yang setia mantengin TV sampai yang bela-belain datang ke stadion, setiap pilihan platform nonton ternyata bisa mengungkap aksi nyeleneh yang biasa kamu lakukan saat mendukung tim favorit.
Yuk, coba jawab kuis ini untuk tahu, aksi unik apa sih yang paling cocok sama cara nonton kamu? Temukan hasilnya, siapa tahu bisa jadi inspirasi atau malah bikin kamu ketawa sendiri!
Recommended By Editor
- [KUIS] Dari lokasi menikah yang kamu pilih, kami bisa tahu foto pernikahanmu di masa depan
- [KUIS] Kapan kamu menikah? Cari tahu dari cara kamu main aplikasi dating
- [KUIS] Siapa kamu di struktur organisasi kelas waktu SMA? Posisi favoritmu ungkap watak aslimu!
- [KUIS] Siapakah kamu di permainan gobak sodor? Ungkap karaktermu di sini
- [KUIS] Punya penanak nasi tak terpakai? Cari tahu kira-kira magic com kamu cocok dikreasikan jadi apa