Brilio.net - Jika ditanya, perabotan rumah tangga yang paling penting, sebagian orang pasti akan menjawab rice cooker. Bagaimana tidak, rice cooker menjadi salah satu alat yang memudahkan seseorang untuk memasak nasi. Bahkan peralatan elektronik ini biasanya menjadi andalan anak kos.
Bukan tanpa alasan, meski berguna untuk menanak nasi, namun rice cooker memiliki kegunaan yang lain. Mulai dari membuat kue, memasak mie, hingga menghangatkan makanan. Akan tetapi bukan warga +62 namanya kalau orang-orangnya nggak kreatif.
Di tangan orang Indonesia, rice cooker nggak hanya berguna dalam hal permasakan saja. Namun, ada fungsi nyeleneh lainnya. Bagaimana jadinya jika rice cooker ini sengaja dimanfaatkan di luar keperluan dapur?
Wah, emang bisa yak? Yuk, simak 11 penampakan rice cooker beralih fungsi ini nyeleneh, dirangkum brilio.net dari berbagai sumber, Rabu (4/1).
Recommended By Editor
- Bukan digunting, ini cara simpel membuka ikatan kencang kantong plastik
- Cara meniriskan minyak pakai mesin cuci ini idenya kelewat kreatif, tertarik coba?
- Cara mudah melelehkan cokelat batangan tanpa kompor dan air panas
- Wanita ini memanggang kue pakai teflon, hasilnya bikin ngelus dada
- Nggak perlu diganti baru, ini trik simpel perbaiki keran dispenser yang bocor