Brilio.net - Antoine Griezmann menjadi salah satu pemain penyumbang dua gol Prancis saat kontra Uruguay, Jumat (6/7). Ia juga bisa dibilang pemain paling berpengaruh dalam pertandingan tersebut. Selain mencetak gol jarak jauh yang bikin Fernando Muslera buat blunder, Griezmann juga menyumbang satu assist dari tendangan bebas.

Sudah menjadi rahasia umum bahwa pemain sepak bola memiliki pacar atau istri yang cantik dan seksi. Pun dengan Griezmann, pemain Atletico Madrid ini juga punya istri yang cantik lho. Ialah Erika Choperena. Bukan seorang super model, Erika ini merupakan seorang psikolog anak.

Griezmann dan cewek Spanyol ini telah menikah pada tahun 2017 lalu. Mereka juga telah memiliki seorang anak perempuan. Dalam unggahan Instagramnya, Erika selalu hadir di bangku penonton ketika suaminya berlaga. Tak pernah ketinggalan satu pertandingan pun.

Berikut ini deretan pesona manis dari Erika Choperena seperti brilio.net himpun dari akun Instagram pribadinya @eri_chope, Mingguu (8/7).

1. Ini nih si manis Erika Choperena.

erika choperena  Instagram/@eri_chope




2. Cewek cantik ini berprofesi sebagai psikolog anak.

erika choperena  Instagram/@eri_chope




3. Erika menyandang status sebagai istri Griezmann sejak tahun 2017 lalu.

erika choperena  Instagram/@eri_chope




4. Ini salah satu foto pernikahan mereka.

erika choperena  Instagram/@eri_chope




5. Mereka telah menghasilkan seorang anak perempuan dari pernikahan tersebut.

erika choperena  Instagram/@eri_chope




6. Erika merupakan seorang wanita berkebangsaan Spanyol.

erika choperena  Instagram/@eri_chope




7. Meski bukan seorang super model, pose Erika boleh juga nih.

erika choperena  Instagram/@eri_chope




8. Wah, kalau yang ini gayanya kocak sih.

erika choperena  Instagram/@eri_chope




9. Erika juga sering unggah foto keluarganya di media sosial.

erika choperena  Instagram/@eri_chope




10. Dengan kegantengan dan kemampuan gocek bolanya, Griezmann pantas dapat cewek secantik ini.

erika choperena  Instagram/@eri_chope