Brilio.net - Bulan ini kamu disuguhi dua ajang besar sepak bola, yakni Euro 2016 dengan Copa Amerika. Untuk penikmat bola tentu tak ingin melewatkan sedikit pun momen-momen serunya. Seperti momen ketika Ronaldo gagal mencetak gol lewat tendangan penalti pada saat Portugal melawan Austria lalu.

Diakui banyak pemain melakukan tendangan penalti memang memiliki beban yang berat, bukan cuma algojo tapi juga kipernya. Tak jarang ada pemain bola yang justru melakukan tindakan konyol ketika sedang melakukan tendangan penalti.

Penasaran seperi apa aksi kocaknya proses tendangan penalti? Berikut 5 video tendangan penalti yang kocak banget seperti brilio.net himpun dari youtube, Rabu (29/6):

1. Eksekutor tendangan penalti terpeleset saat akan menendang bola, dan bolanya terlanjur bergerak ke arah kiper

2. Pemain yang satu ini aneh kelakuannya. Ia menendang bola dengan mengunakan tumitnya.

3. Kalau yang ini kipernya terlanjur selebrasi, eh ternyata...

4. Sesaat akan menendang justru tersandung bola dan terjatuh.

5. Seorang fans tiba-tiba masuk lapangan dan melakukan tendangan penalti.

6. Yang ini juga jatuh seetelah nendang bolanya.

7. Tendangan penalti yang ini sampai diulang hingga enam kali.